Postingan

Menampilkan postingan dari 2020

Anak Susah Bergaul? Cari Tahu Penyebab dan Cara Mengatasinya!

Gambar
  Kegiatan anak di luar sekolah juga penting untuk membantu mengembangkan kemampuan sosial anak Setiap orang tentunya memiliki  kepribadian yang berbeda-beda , bukan hanya orang dewasa, anak-anak pun begitu. Ada anak yang dengan mudahnya terbuka dan bergaul dengan orang baru, ada juga anak yang cenderung pemalu dan tertutup sehingga susah bersosialisasi dengan teman sebayanya. Bagi Moms yang memiliki anak yang mudah bergaul, mungkin kita tidak perlu pusing memikirkan Si Kecil saat ditaruh dalam lingkungan sosial. Namun buat anak yang susah bergaul, mungkin Moms memiliki sedikit  concern  cara agar Si Kecil bisa mendapatkan teman. Hal ini sangat penting, mengingat salah satu faktor pendukung  tumbuh kembang anak  adalah beradaptasi dan bersosialisasi dengan lingkungan sekitarnya. Nah, untuk Moms yang ingin membantu anak yang sulit bergaul, kenali dulu yuk faktor penyebab anak susah bergaul dari Jane Cindy Linardi, psikolog RS Pondok Indah – Bintaro Jaya. Ber...